Hasil Quick Count Pilkada Pandeglang 2010 ; Pemilihan bupati dan wakil bupati Pandeglang periode 2010-2015 akan digelar 3 Oktober 2010 dan akan diikuti enam pasangan calon, masing-masing tiga dari jalur independen dan tiga diusung partai politik.
Sementara jumlah pemilih
Pilkada Kabupaten Pandeglang Periode 2010 mencapai 813.185 orang. Kecamatan yang memiliki
jumlah pemilih Tetap DPT Pilkada Pandeglang terbanyak adalah Labuan dengan 37.629 pemilih. Peringkat kedua adalah Kecamatan Cikeusik dengan 36.236 pemilih. Setelah itu ada Kecamatan Mandalawangi dengan 34.192 pemilih kemudian Kecamatan Panimbang dengan 32.725 pemilih Berikut
Hasil Penghitungan Cepat Pemilukada Pandeglang 2010
No. | Nama Pasangan | Perolehan Suara |
1 | Yoyon Sujana-M Oyim
| 9,22 persen. |
2 | Edi Suhaedi-Apryliani Hendyasanty Putri | 6,44 persen |
3 | Djadjat Mujahidin-Endjat Sudrajat | 2,06 persen |
4 | Sutrisno-Agus Wahyu Wardhana | 2,35 persen |
5 | Irna Narulita-Apud Mahpud | 37 persen |
6 | Erwan Kurtubi-Heryani | 42 persen |
| hasil quick count itu diambil dari 300 TPS |
Hasil Pilkada Pandeglang, Penghitungan Sementara, Pemenag Pilkada Pandeglang, Quik Count Pemilukada Pandeglang, Perolehan Suara.
Post a Comment
Silahkan Anda Komentari Tulisan di blog ini, Maaf Tidak Untuk berpromosi atau dianggap spam