Selamat datang di Berita Lampung Online

Labu Terberat di Dunia Berat 782, 45 Kg

Saturday, October 23, 20100 komentar

Berita Lampung Labu Terberat di Dunia Berat 782, 45 Kg : Labu ini dimiliki oleh Chris Stevens dari New Richmond dengan berat sekitar 821 kilogram. Labu ini lebih berat 38,56 kilogram dari pemegang rekor sebelumnya, 782, 45 kilogram asal Ohio, Amerika Serikat (AS). Lembaga pencatat rekor dunia, Guinness World Records, mendeklarasikan sebuah labu super besar di Wisconsin sebagai labu paling berat di dunia.Labu Stevens memiliki diameter 4,7 meter.

Saat diputar, labu ini memiliki ukuran lebih besar dari rata-rata pinggang manusia. Stevens memperlihatkan labu besarnya awal bulan ini di Stillwater Harvest Fest, Minnesota. Ia pun membocorkan rahasia dari labu besarnya yaitu cukup sinar matahari, kotoran sapi, emulsi minyak ikan, dan rumput laut

Wanita bernama Christy Harp dari Jackson Township dekat Canton itu menempati peringkat teratas pada kontes Penanam Labu Raksasa di Canfield pekan lalu. Dia memenangkan hadiah uang tunai sebesar 2.500 dollar AS dan dapat mengklaimnya sebagai rekor dunia. Panitia kontes mengatakan bahwa angka tersebut memecahkan rekor labu raksasa yang pernah dimenangkan oleh Joe Jutras dari North Scituate, Rhode Island, pada tahun 2007, yang beratnya 766 kg. Biji labu dari labu raksasa milik Harp ini akan dikeringkan dan diberikan kepada siapa pun yang memintanya.
Share this article :

Post a Comment

Silahkan Anda Komentari Tulisan di blog ini, Maaf Tidak Untuk berpromosi atau dianggap spam

 
Copyright © 2011. Berita Lampung - All Rights Reserved
Template Created by Pakar Lampung Proudly powered by Blogger